YAYASAN ULIL ALBAB BATAM

Cerdas, Sholih, Berkarakter Qur'ani

Merupakan Lembaga Pendidikan Islam Rujukan di Provinsi Kepulauan Riau, alhamdulillah saat ini masih diberi amanah mengelola jenjang Pendidikan Tingkat TKIT, SDIT, SMPIT Dan SMAIT. Adapun lembaga pendidikan ini menyelenggarakan Pendidikan yang Berlandaskan pada Nilai-Nilai Ajaran Islam Dengan Berorientasi pada Terbentuknya Generasi Rabbani yaitu Cerdas, Sholih dan Berkarakter Qur'ani.

Baksos

SDIT Ulil Albab Batam Angkatan XVII berhasil melaksanakan Bakti Sosial Episode 3

Batam, 23 Januari 2024 – SDIT Ulil Albab Batam Angkatan XVII berhasil melaksanakan Bakti Sosial Episode 3 dengan penuh sukses pada Jumat, 19 Januari 2024, di lapangan SDIT Ulil Albab Batam. Acara ini merupakan agenda tahunan yang dilaksanakan oleh kelas 6 sebagai bentuk kepedulian sosial terhadap masyarakat sekitar. Dengan penuh semangat dan rasa syukur, kegiatan …

SDIT Ulil Albab Batam Angkatan XVII berhasil melaksanakan Bakti Sosial Episode 3 Read More »

ULIL ALBAB BATAM MENGABDI MELALUI BAKTI SOSIAL 2022

SMAITUAB – Dalam rangka bentuk pengabdian keluarga besar SMAIT Ulil Albab Batam dan menutup tahun yang penuh rintangan dan kesenangan ini, perwakilan dari guru dan siswa SMAIT Ulil Albab Batam akan berbagi kebahagiaan dengan kegiatan Bakti Sosial dan Ulil Albab Batam Mengabdi 2022. BakSos SMAITUAB yang dilaksanakan pada hari Kamis, 22 Desember 2022 tersebut mengusung tema “Berbagi Bersama di Akhir Tahun Kita”. Diikuti oleh siswa-siswa serta perwakilan guru SMAIT Ulil Albab Batam. Kegiatan BakSos ini di komandoi oleh …

ULIL ALBAB BATAM MENGABDI MELALUI BAKTI SOSIAL 2022 Read More »